PT. GARUDA SYSTRAIN INTERINDO

Professional QHSE Training & Consulting”

TENTANG KAMI


PT. Garuda Systrain Interindo didirikan di Bogor berdasarkan Akta Notaris Khadijah Budhi Astuti, S.H., No. 03 tanggal 6 Maret 2018. PT. Garuda Systrain Interindo yang kemudian disingkat GSI berkantor pusat di Bogor dan memulai kegiatan bisnis pada bulan Januari 2019 dengan menjadi Perusahaan Jasa K3 (PJK3) bidang Keahlian dan Kelembagaan KEMNAKER RI. Perusahaan kami bergerak dibidang Konsultasi dan Training K3, serta beberapa topik selain K3 yang dapat diimplementasikan secara terintegrasi dengan K3 di lingkungan kerja.

PT. Garuda Systrain Interindo bertekad untuk terus berkembang menjadi salah satu perusahaan konsultasi manajemen dan pelatihan terkemuka di Indonesia dengan menjunjung tinggi nilai – nilai profesionalisme dan berorientasi kepada kepuasan pelanggan.

VISI

Menjadi Perusahaan penyedia jasa pelatihan dan konsultasi bertaraf global yang dikenal dengan pelayanan yang profesional dan mengesankan.

MISI

  • Mengutamakan dan Berorientasi pada kepuasan pelanggan
  • Menanamkan prinsip Tidak pernah puas dalam memberikan yang terbaik kepada pelanggan
  • Menyediakan pembicara profesional yang kompeten pada bidangnya
  • Menyiapkan petugas-petugas lapangan terbaik yang berkompetensi
  • Meluaskan jejaring pelayanan baik di Indonesia maupun ke luar Indonesia
  • Menyesuaikan produk pelayanan sesuai dengan kebutuhan market
  • Senantiasa menciptakan lingkungan pelayanan yang kondusif, nyaman, dan aman

TIM GARUDA SYSTRAIN INTERINDO

“We Bring Safety Closer To You”

Profil Dewan Direksi

Indraloka Gusthia, S.T., M.T.

Direktur Utama

Husnul Fitri, SKM.

Direktur

Indraloka Gusthia, S.T.,M.T.

Direktur Utama

Husnul Fitri, SKM.

Direktur

  • inlok

PT. GARUDA SYSTRAIN INTERINDO

We Bring Safety Closer To You
Download Company Profile Kami dibawah ini :


Hubungi Kami

Memiliki pertanyan atau butuh bantuan? Gunakan formulir untuk menghubungi dan kami akan menghubungi Anda secepat mungkin.

Atau baca lebih lanjut mengenai Ahli K3 Umum.